The Power Of 20000

Screen Shot 2016-05-04 at 10.49.38 PM
Sebenarnya lebih tepat dibilang dengan the power of kepepet juga sih.
April 2016, Saya mulai menabung dengan menerapkan konsep ala Mastah Ippho Santosa.
Ada beberapa keuntungan dengan menerapkan metode menabung ini.
1. Setiap ketemu uang 20rebu disayang banget.
2. Membuat kita disiplin menabung.
3. Yaqin pakai Q. Sedikit demi sedikit lama-lama jadi bukit.

Karena ini nominalnya 20000 lo pemirsa. 5 uang 20rebu aja => tau tau udah 100ribu kan.

Sebenarnya metode nabung 20rebu ini gampil banget. Setiap nemu uang 20ribu kita tabung masukkan ke botol atau tempat lainnya.
Yang membedakan artikel ini dengan artikel lain adalah “Seni dalam Menabung”

  1. Siapkan Uang 20000. Balik uang tersebut sehingga seperti di gambar. 
    Screen Shot 2016-05-04 at 10.49.14 PM
  2. Siapkan Sedotan yang agak besar.
    Screen Shot 2016-05-04 at 10.50.09 PM
  3. Gulung uang 20000 dari sudut sebelah kanan kalian sehingga ketika selesai menggulung akan tampil tulisan 20000nya. Kemudian masukkan di sedotan.

    Screen Shot 2016-05-04 at 10.50.21 PM

  4. Kumpulkan tabungan setiap hari. Pokoknya setiap nemu uang 20rebu untuk ditabung.
    Screen Shot 2016-05-04 at 10.50.35 PM
  5. Masukkan ke dalam botol bekas. Ini hasilnya :
    Wow, 1 botol bekas ini mampu menampung uang sekitar 3,5jt – 4 juta.
    Tabung aja sampai 10 botol, tau tau bisa umroh.
    Screen Shot 2016-05-04 at 10.50.55 PM

4 thoughts on “The Power Of 20000

Leave a comment